Pengumuman bagi para pelamar CPNSD Kabupaten Tulang Bawang. Dibawah ini adalah informasi yang berkaitan dengan penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil Daerah, silahkan Baca atau Download informasi yang ada.
Berikut ini pengumuman koran CPNSD Tulang Bawang :
PENGUMUMAN
PELAKSANAAN TEST/UJIAN SELEKSI
PENGADAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL DAERAH
KABUPATEN TULANG BAWANG PROVINSI
LAMPUNG FORMASI TAHUN 2012
NOMOR: 800/731/III.3/TB/2012
Dalam rangka pelaksanaan test/ujian seleksi menjadi Calon
Pegawai Negeri Sipil Daerah (CPNSD) Tahun 2012 untuk mengisi lowongan jabatan
yang dikecualikan dalam moratorium CPNS, dengan ini disampaikan hal-hal sebagai
berikut:
1.
Test/Ujian
dilaksanakan pada tanggal 8 September 2012 Jam 08.00 WIB s.d. selesai.
2.
Tempat/Lokasi
test/ujian dapat dilihat pada website dengan alamat/url: http://www.cpnsdonline.com.
3.
Khusus untuk
Pelamar Tenaga Guru yang memenuhi nilai ambang batas (passing grade)
Test Kompetensi Dasar (TKD), akan dilakukan kembali Test Kompetensi Bidang
(TKB) yang waktunya ditentukan kemudian.
Demikian pengumuman ini untuk diketahui sebagaimana
mestinya.
Dikeluarkan
di Tulang Bawang
pada
tanggal 4 September 2012
An.
BUPATI TULANG BAWANG
Sekretaris
Daerah
selaku
Ketua
Panitia Pengadaan CPNSD
Kabupaten
Tulang Bawang Tahun 2012
dto.
Drs.
DARWIS FAUZI, M.Si., M.IP.
Pembina
Utama Muda
NIP 195306251974021001
DAFTAR LOKASI TES PELAMAR CPNSD TULANG BAWANG 2012
REKAP DAFTAR LOKASI TES PELAMAR CPNSD TULANG BAWANG 2012
DENAH LOKASI TES PELAMAR CPNSD TULANG BAWANG 2012
sumber : www.cpnsd-online.com
Anda sedang membaca artikel yang berjudul Pengumuman Pelaksanaan dan Lokasi Tes CPNSD Kabupaten Tulang Bawang Tahun 2012. Silakan tinggalkan komentar atau sebarkan jika artikel Pengumuman Pelaksanaan dan Lokasi Tes CPNSD Kabupaten Tulang Bawang Tahun 2012 ini menarik dan bermanfaat, namun jangan lupa untuk meletakkan link postingan Pengumuman Pelaksanaan dan Lokasi Tes CPNSD Kabupaten Tulang Bawang Tahun 2012 sebagai sumbernya. Terimakasih (Ttd : Agus Fanani)
Thanks banget infonya.. Tp saya orang jawa bisa daftar juga nggak ya?
BalasHapusklw melihat persyaratan umumnya sih kyknya yg penting Warga Negara Indonesia (WNI, jd boleh dicoba..
Hapus